LAMPUNG SELATAN – Sejumlah Kadis di lingkungan pemerintah kabupaten Lampung selatan diminta mundur oleh Sekda,Thamrim S.Sos M.M.
Hal itu terlihat saat sejumlah Kepala Dinas diminta menandatangangani surat pengunduran diri
Hal ini semakin menguat paska dilakakukan Uji Kopentensi Mutasi yang dilaksanakan oleh Badan Kepegawai Daerah (BKD) Lampung Selatan.
Beberapa kepala dinas disinyalir telah dipanggil Sekda, untuk menandatangani surat pengunduran diri yang memang sudah dipersiapkanya.
Sementara pada hari Kamis,(07/12/2023) beberapa awak media patner Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Provinsi Lampung mendatangi ruang kerja Thamrin untuk minta tanggapan, Namun menurut petugas jaga, Sekda tidak berada diruangan.
Dipihak lain, dalam hal ini Anton Carmena SE selaku Kepala Inspektorat Lampung Selatan yang dihubungi via WatsApp untuk diminta tanggapannya,
Yang bersangkutan belum dapat memberikan tanggapan dikarenakan informasi tersebut belum sampai kepadanya.
βsaya belum bisa kasih tanggapan, hal itu belum ada masuk Inspektorat, trims,βtulis Anton via WatsApp.