TIMESULSEL.COM,Bupati H Nanang Ermanto meresmikan Launching Home Industri Sepatu Selo di Desa Seloretno Kecamatan Sidomulyo Lampung Selatan, Kamis (27/1/2022).
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Wakil Ketua I DPRD Lampung Selatan Agus Sartono, A. Md, Kepala Dinas Industri
Dan Perdagangan Lamsel Intji Indriani, Kepaka Dinas PMD Lamsel Ferdi Yansyah, Kepala. Dinas Kominfo Lamsel, Sefri. Masdian,
Kepala Dinas Libgkungan Hidup Feri Bastian, Kepala. Dinas Koperasi dan Penanaman. modal Ariyanto, dan beberapa OPD lainya,
Hadir pula Kepala Desa Seloretno Subari, A. Md, Camat Kecamatan Sidomulyo Erman Suheri,
Kapolsek. Sidomulyo Iptu. Ilham Efendi,.Danramil 0421-07/SDM kapten Inf. Imron Nata dan Para kepala desa se Kecamatan Sidomulyo.
Kepala Desa Seloretno A. Subari, A.Md dalam. Sambutanya mengatakan bahwa produk Sepatu Selo,
Adalah sebuah Home Industri yang dilakukan oleh para anak muda asli Desa Seloretno yang mempunyai ketrampilan dibidangnya.
Oleh karena itu kami memohon kepada bapak bupati Lampung Selatan H Nanang Ermanto dapat memberikan arahan dan pembinaan, agar produk anak-anak muda ini dapat maju dan berkembang kedepanya.
Saya yakin, berkat tangan dingin bapak bupati, produk sepatu Selo nantinya akan menjadi β Tuan β diidaerahnya. Sendiri. tuturnya.
Bupati Lampung Selatan H. Nanang Ermanto, dalam. Sambutanya mengatakan bahwa dirinya atas nama pemerintah daerah Lampung. Selatan,
Sangat mengapresiasi kepada para anak muda desa Seloretno yang telah berinovasi dan berkreasi dengan memproduksi sepatu bermerk Selo ini.
Hal ini, selain dapat meningkatkan perekonomian dan menyerap tenaga kerja, juga dapat membawa nama baik kabupaten Lampung Selatan. β Ungkapnya.
Oleh karena itu dirinya bersana para OPD terkait, bersedia untuk membantu dalam pembinaan, sehingga produk sepatu β SELO β ini nantinya dapat maju dan berkembang. βImbuhnya.
Namun demikian, pihaknya juga meminta kepada para pengelola sepatu β Selo β agar dapat menjaga kualitas pruduknya, sehingga dapat disukai oleh konsumennya.
β Jaga Kualitas, agar awet, bagus dan trendy, sehingga konsumen menyukainyaβ.
Ketua DPC PDI perjuangan ini selanjutnya melakukan pengguntingan pita rumah. Produksi dan melihat hasil karya UKM desa Seloretno yang didominasi oleh jajanan tradisional dan modern.